Petugas PLN Pringsewu Arogan Diduga Lakukan Pengrusakan kWh Milik Warga Pekon Sinar Baru

BEDAHKSAUS.ID, Pringsewu – Salah seorang warga Pekon sinar baru, kecamatan Sukoharjo, kabupaten Pringsewu kecewa dengan oknum petugas PLN yang di duga arogan kepada pelangganya.

Petugas PLN Pringsewu tiba di rumah saudara Dimas Maulana Rahim, dengan sikap arogan, diketahui petugas ini datang ke rumah kediaman saudara Dimas Maulana Rahim untuk menagih tunggakan listrik.
Jum’at (28/10/2022

Dimas pemilik rumah mengatakn,” silahkan masuk pak, namun petugas PLN itu tidak mau masuk, saya di sini saja gak perlu masuk nyantai saja sambil berdiri di depan pintu, masuk saja pak biar ngobrolnya enak kalau sambil duduk, namun dia tetap saja tidak mengindahkan saya sebagi pemilik rumah, saya belum sempat menjelaskan yang sebenarnya tapi dia memerintahkan anak buahnya untuk bongkar kWh tersebut,”ucapnya

Sebagai petugas PLN apapun alasanya bekerjalah sesuai dengan aturan yang ada, jangan mentang-mentang kami masyarakat kecil lalu tidak dihiraukan,
seperti tak punya etika,adap,sopan santun pada pemilik rumah, tidak menghargai pemilik rumah, hal ini membuat saya kecewa dengan petugas PLN yang melakukan pengerusakan kWh, parahnya lagi kabel listriknya tidak di lakban, itukan sangat membahayakan nyawa kami yang ada di dalamnya,”imbuhnya

Mas saran saya kamu laporkan saja ke polres pringsewu, karna seharusnya apabila melakukan pencabutan kWh harus di dampingi dari pihak kepolisian, itu sama saja pengerusakan, bisa dilaporkan, tegasnya yalva melalui pesan waatsaapp nya di grub info Pringsewu

(*DIMAS MR*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *